Rechercher dans ce blog

Saturday, October 2, 2021

[POPULER SAINS] Fakta King Cobra | Ditemukan Tempat Persembunyian Neanderthal Sebelum Punah - Kompas.com - KOMPAS.com

KOMPAS.com - King Cobra adalah salah satu ular paling berbisa di dunia. Tak cuma dinobatkan sebagai ular paling berbisa, king cobra rupanya termasuk ular terpanjang yang bisa mencapai 5 meter.

Fakta tentang ular paling berbisa King Cobra menjadi salah satu berita populer di kanal Sains sepanjang Sabtu (2/10/2021).

Berita populer lain, peneliti menemukan bukti bahwa sebelum punah manusia purba Neanderthal tinggal di ruang rahasia di gua Vanguard.

Tak ketinggalan, peneliti juga sedang menguji terapi vitamin A lewat hidung untuk penderita anosmia hingga pembelajaran yang bisa kita ambil dari kasus nikah siri Leslar.

Berikut rangkuman berita populer Sains sepanjang Sabtu (2/10/2021) hingga Senin (3/10/2021) pagi.

Mengenal King Cobra, ular paling berbisa di dunia

Ular king cobra (Ophiophagus hannah) adalah salah satu ular yang paling berbisa di dunia. King cobra dapat “berdiri” dengan mengangkat hingga sepertiga tubuhnya dari tanah untuk bergerak maju saat menyerang lawannya.

Tak hanya dinobatkan sebagai salah satu ular paling berbisa, king cobra dengan panjangnya yang bisa mencapai 5 meter merupakan ular bisa yang terpanjang.

Dapatkan informasi, inspirasi dan insight di email kamu.
Daftarkan email

Baca selengkapnya fakta King Cobra di sini:

Inilah King Cobra, Salah Satu Ular Paling Berbisa di Dunia

Manusia purba Neanderthal punya tempat persembunyian sebelum punah

Peneliti memperkirakan sebelum punah, manusia purba Neanderthal tinggal di sebuah ruang rahasia di Gua Vanguard, salah satu gua di Kompleks Gua Gorham, yang berada di Gibraltar.

Adblock test (Why?)


[POPULER SAINS] Fakta King Cobra | Ditemukan Tempat Persembunyian Neanderthal Sebelum Punah - Kompas.com - KOMPAS.com
Read More

No comments:

Post a Comment

POPULER HARI INI: Ramalan Zodiak 4 Juli hingga Spoiler Drakor Alchemy of Souls - Pikiran Rakyat Bekasi - Pikiran Rakyat Bekasi

PR BEKASI - Berikut ini beberapa berita populer yang dirangkum untuk pembaca setia Pikiranrakyat-Bekasi.com pada Senin, 4 Juli 2022. Te...