Rechercher dans ce blog

Saturday, June 5, 2021

Berita Teknologi Terpopuler dari Pencarian Populer Anak Anak hingga Wild Rift - Medcom.Id

Jakarta: Medcom.id merangkum berita teknologi terpopuler atau berita yang paling banyak dibaca pada hari Jumat, 4 Juni 2021 yang mungkin terlewat oleh pembaca Medcom.id.
 
Di bawah ini, Medcom.id menyajikan rangkuman dari masing-masing berita teknologi terpopuler dilengkapi dengan tautan yang dapat diakses untuk menuju berita lengkap dari tiga berita teknologi terpopuler.
 
1. TikTok dan Roblox Jadi Pencarian Terpopuler untuk Anak-Anak
Studi Kaspersky Safe Kids terbaru mengungkapkan apa yang diminati anak-anak selama tahun 2020-2021. Selama setahun terakhir, minat mereka tertuju dalam kategori perangkat lunak, audio dan video dan e-commerce, sementara 'media komunikasi internet' ' dan 'permainan komputer' sedikit menurun.
 
TikTok, YouTube, dan WhatsApp berada di urutan teratas aplikasi paling populer di antara mereka. Pada saat yang sama, TikTok bahkan menyalip Instagram dengan tingkat popularitas hampir dua kali lipat.

Bagaimana tanggapan anda mengenai artikel ini?


Baca “TikTok dan Roblox Jadi Pencarian Terpopuler untuk Anak-Anak” selengkapnya di sini.
 
2. Wild Rift SEA Icon Series Indonesia Masuk Grand Final
League of Legends: Wild Rift SEA Icon Series Indonesia: Summer Season akan memasuki fase Grand Final yang akan digelar pada 5-6 Juni 2021. Perjalanan League of Legends: Wild Rift dimulai dengan turnamen Pre-Season.
 
Delapan tim: Aerowolf Pro Team, Alter Ego, Bigetron Esports, Boom Esports, Morph Team, Monochrome Esports, Onic Esports, dan Victim Esports diundang secara khusus. Setelah itu, League of Legends: Wild Rift melanjutkan perjalanannya dengan menggelar League of Legends: Wild Rift SEA Icon Series Indonesia: Summer Season yang diikuti oleh 221 tim, baik profesional maupun non-pro player.
 
Baca “Wild Rift SEA Icon Series Indonesia Masuk Grand Final” selengkapnya di sini.
 
3. Kominfo Dukung Pengembangan Ekosistem Digital dengan Teknologi Netral
Pemerintah, melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), menerapkan kebijakan teknologi netral dalam implementasi layanan seluler 5G, dan diharap dapat mendukung penyelenggara layanan telekomunikasi dalam pengembangan ekosistem teknologi.
 
Ketidakterikatan dengan jenis teknologi tertentu disebut Johnny memberikan peluang bagi pemerintah dan operator seluler untuk memilih teknologi netral yang sesuai dengan pertimbangan bisnis dan keadaan.
 
Baca “Kominfo Dukung Pengembangan Ekosistem Digital dengan Teknologi Netral” selengkapnya di sini.
 
(MMI)

Adblock test (Why?)


Berita Teknologi Terpopuler dari Pencarian Populer Anak Anak hingga Wild Rift - Medcom.Id
Read More

No comments:

Post a Comment

POPULER HARI INI: Ramalan Zodiak 4 Juli hingga Spoiler Drakor Alchemy of Souls - Pikiran Rakyat Bekasi - Pikiran Rakyat Bekasi

PR BEKASI - Berikut ini beberapa berita populer yang dirangkum untuk pembaca setia Pikiranrakyat-Bekasi.com pada Senin, 4 Juli 2022. Te...